Kopi Lampung, Nikmatnya Cita Rasa Robusta Khas Indonesia

Indonesia merupakan salah satu negara penghasil kopi yang cukup besar. Salah satu wilayah di Indonesia yang menghasilkan kopi paling banyak yaitu Lampung. Kopi Lampung sudah terkenal seantero Indonesia hingga mancanegara. Pasalnya, Lampung dengan komoditas kopi yang cukup besar ini juga menjadi salah satu wilayah yang mengekspor kopinya ke seluruh dunia. Kopi menjadi sumber penghasilan dan … Read more

Mengenal Tumpeng Pungkur

Kita pasti pernah melihat atau bahkan memakan tumpeng. Ini karena tumpeng sudah bukan hal asing lagi di Indonesia terutama Pulau Jawa dan Bali. Tumpeng ialah penyajian nasi dan lauk pauk yang dibentuk kerucut. Nasi yang digunakan ialah nasi putih, nasi uduk maupun nasi kuning. Tumpeng juga umum diletakkan di atas tampah, sebutan untuk wadah tradisional … Read more