Mengenai 3 Masjid Utama dalam Islam yang Harus Anda Tahu
Untuk semua umat beragama Islam, masjid merupakan tempat untuk melakukan ibadah. Oleh karenaya masjid merupakan tempat yang sangatlah mulia dan suci sehingga memang sangat dihargai oleh para umat Islam. Masjid bagi umat muslim tidak hanya sekedar tempat suci ataupun lambang saja tetapi juga untuk mengerjakan berbagai hal yang tujuan atau sifatnya membesarkan serta mengagungkan Allah. … Read more